Model Bollard Dermaga

Model Bollard Dermaga

Bollard adalah perangkat pada dermaga yang berfungsi sebagai tambatan tali agar kapal pada posisinya saat kapal berlabuh, letaknya di lantai dermaga dengan perkuatan anchor bolt.
model bollard

sesuai bentuknya bollard yang umum digunakan di dermaga antara lain :

Bitt Bollard / Straight Bollard

Bentuk bollard yang sederhana sebagai tambatan tali kapal mirip bentuk pion dengan kapasitas dari 10 Ton - 100 Ton 

Bitt Bollard

Curve Bollard atau Harbour Bollard

Bollard Curve / Harbour bentuk cocor bebek bollard dengan kapasitas tarik dari 10 Ton - 100 Ton 
curve bollard

Tee Bollard

Bollard yang memiliki dimensi yang lebih pendek dari bollard yang lain namun memiliki kapasitas tarik yang baik, tersedia dari 10 Ton - 100 Ton 

Bollard Tee

Staghorn Bollard

Bollard Staghorn jarang digunakan di dermaga di Indonesia kapasitas staghorn yang kita pernah suply adalah 50 Ton - 100 Ton

staghorn bollard

Single Bitt Bollard

single bitt bollard

Model bollard diatas adalah model bollard standard melayani juga pembuatan model custom sesuai permintaan (gambar detail bentuk dan ukuran diperlukan),berikut model bollard dengan bentuk custom dari customer :

custom bitt bollard

Foto bollard diatas adalah foto real kami suply customer kami dari tahun 2010 sebagai distributor bollard dan manufacture rubber fender dermaga (bukan foto comot google),Produk kami yang lain adalah rubber fender dermaga bantalan karet jembatan / elastomeric bearing pads / karet elastomer jembatan, rubber bumper gudang / karet bumper loading dock, karet expansion joint / karet dilatasi, karet dapra kapal, karet graving dock, landasan karet strip jembatan, bollard dermaga

dengan segala model bentuk dan ukuran kami dapat memproduksi kebutuhan karet konstruksi jembatan, dermaga, bangunan di Indonesia.spesifikasi dan kebutuhan dapat hubungi kami :


CV.Gada Bina Usaha – Andreas – Fast Respon WA dengan workshop yang jelas dan referensi pemakaian produk dari tahun 2010 ( Data tersedia)

https://wa.me/6281233069330

 

0 komentar:

Posting Komentar